Kelompok Tanaman ini mencangkup
Komoditas:
Tanaman Pangan, Palawija, dan Hortikultura Umur Siap Panen di 60 – 110 HST (Hari Setelah Tanam)
Yaitu: Padi, Jagung, Kubis, Cabe, Melon, Semangka, dll.
SOP BEST FARMING
Tahapan Pengolahan Lahan (masa pra-tanam)
1. EPP Agen Hayati (H-5 hari) 1 box per hektar
2. EF (H-3 hari) 2 tube per hektare
Masa Perawatan Tanaman
1. Aplikasi EPP dan Fotosintesa purna tumbuh (10 HST ) 1 Box EPP + 4 sachet Fotosintesa
2. Aplikasi EPP dan Fotosintesa (25 HST) 1 Box EPP + 4 sachet FS
3. Aplikasi EPP dan Fotosintesa (40 HST) 1 Box EPP + 4 sachet FS
4. Aplikasi EPP dan Fotosintesa (55 HST) 1 Box EPP + 4 sachet FS
Dosis:
Satu box EPP (10 sachet) + 1 liter air = 1 liter larutan EPP
4 sachet Fotosintesa (200gr) + 1 liter air = 1 liter larutan FS Ambil 100ml larutan EPP + 100ml larutan FS + 14 liter air (Aplikasi untuk 1000 m2) pada umur 10, 25, 40 dan 55 HST
Aplikasi Besfarm Slow Release (BSR)
1 sachet BSR + 28 liter air (untuk luasan 2000 m2) Pada umur 7,21,33 dan 40 HST (Hari Setelah Tanam)
Kebutuhan sarana pertanian di dalam luasan 1 hektar :
A. Eco Farming (2 Tube)
B. Eco Plant Protector (5 Box)
C. Fotosintesa (16 sachet)
D. Besfarm SR (2 Box)
Selasa, juli 2023.
Jam, 13.53.