16 Pembaca
Pemateri: Dr. Arif Anwar.
Fawaid Ta’lim
Ciri-ciri orang munafik: jika berbicara berdusta, jika berjanji mengingkari dan jika diberi amanat mengkhianati,
Nifak ada dua yaitu
Nifak i’tiqodi yaitu menampakan keimanan dan menyembunyikan kekafiran, nifak i’tiqodi menyebabkan masuk ke dalam api neraka.
Gembong orang-orang munafik adalah Abdullah bin ubay bin salul.
Nifak Amali: kemunafikan yang ditunjukkan dengan amalan atau tindakan bukan dengan keyakinan.
Dosa-dosa kecil akan mendapat ampunan dari Allah subhanahu wa ta’ala jika pelakunya meninggalkan dosa-dosa besar.