Apa Hikmah Digandengkannya Syahadat Muhammadarrasulullah Dengan Syahadat La Ilaaha Illallah?

5 PembacaPertanyaan: Apa hikmah digandengkannya syahadat Muhammadarrasulullah Dengan syahadat La Ilaaha Illallah? Jawaban: Hikmah digandengakannya syahadat bahwa Muhammad adalah utusan Allah dengan syahadat tauhid untuk Allah subhanahu wa ta’ala adalah sebagai isyarat bahwa kedua syahadat itu saling berkaitan dan tidak cukup hanya salah satunya, oleh karena itulah kedua syahadat tersebut digandengakan dalam azan dan tasyahud. …

Read more

Apa Makna Syahadat أن محمدا رسول الله (Bahwa Muhammad adalah Utusan Allah)?

10 PembacaPertanyaan: Apa makna syahadat أن محمدا رسول الله (bahwa Muhammad adalah utusan Allah)? Pertanyaan: Mentaati perintahnya, membenarkan apa yang diberitakannya, dan meninggalkan apa yang dilarangnya, tidak beribadah kepada Allah subhanahu wa ta’ala kecuali dengan apa yang telah disyariatkannya, mengagungkan perintah dan larangannya, serta tidak mendahulukan perkataan siapapun dari perkataannya. لكتاب: مختصر الأسئلة والأجوبة الأصولية …

Read more

Apakah لا إله إلا الله Cukup Sekedar Diucapkan Atau Harus Diilmui Maknanya Dan Sekaligus Diamalkan Konsekwensinya?

10 PembacaPertanyaan: Apakah لا إله إلا الله cukup sekedar diucapkan atau harus diilmui maknanya dan sekaligus diamalkan konsekwensinya? Jawaban: Tidak cukup hanya sekedar mengucapkan kalimat لا إله إلا الله, tapi harus mengucapkannya dan disertai dengan mengetahui maknanya dan menggamalkan konsekwensi dari kalit tersebut lahir batin, ucapan syahadatain harus diiringi mengilmui dan mengamalkan kandungan kalimat itu, …

Read more

Ada Berapa Syarat لا إله إلا الله, Apa Saja dan Apa Yang Menafikannya?

9 PembacaPertanyaan: Ada berapa syarat لا إله إلا الله, apa saja dan apa yang menafikannya? Jawaban: Syarat لا إله إلا الله ada tujuh: Pertama ilmu (العلم) yang menghilangkan ketidaktahuan, yakin (اليقين) yang meniadakan keraguan, ikhlas (الإخلاص) yang meniadakan syirik, membenarkan (الصدق) yang menafikan pendustaan, Cinta (المحبة) yang menafikan kebalikannya, tunduk (الإنقياد) yang menafikan pembangkangan, dan …

Read more

Apa Makna Syahadat لا إله إلا الله dan Apa Saja Rukunnya?

59 PembacaPertanyaan: Apa makna syahadat لا إله إلا الله dan apa saja rukunnya? jawaban: Makna syahadat لا إله إلا الله (Laa Ilaaha illallah) adalah tidak ada sesembahan yang hak (benar) selain Allah subhanahu wa ta’ala, rukunnya ada dua yaitu: Penafian (peniadaan) dan itsbat (penetapan), batas penafian pada kalimat لا إله (tidak ada sesembahan) (kalimat ini) …

Read more

Apa Yang Engkau Pahami Dari Perkataannya وكفى بالله شهيدا (Wa Kafa Billahi Syahida)?

69 PembacaPertanyaan: Apa yang engkau pahami dari firman Allah subhanahu wa ta’ala وَكَفٰى بِاللّٰهِ شَهِيْدًا (wa kafa billahi syahida)? dan dengan apa persaksian Allah subhanahu wa ta’ala? Jawaban: Makna وَكَفٰى بِاللّٰهِ شَهِيْدًا (cukup Allah subhanahu wa ta’ala sebagai saksi) adalah sebagai penetapan kebenaran Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam, Allah subhanahu wa ta’ala berfirman, قُلْ …

Read more

Dengan Apa Seseorang Mengenal Agamanya?

27 PembacaPertanyaan: Dengan apa seseorang mengenal agamanya? Jawaban: Seseorang dapat mengenal agamanya dengan cara memahami tiga rukun agama yang disebutkan dalam hadis Jibril alaihissalam, yaitu: Islam, Iman dan Ihsan, yang telah dijelaskan oleh Nabi shallallahu alaihi wa sallam dengan demikian jelas, gamblang dan sempurna. الكتاب: مختصر الأسئلة والأجوبة الأصولية على العقيدة الواسطية المؤلف: أبو محمد …

Read more

Apa yang Dimaksud Dien dan Apa Makna Liyudzhirahu ‘alad Diini kullih?

27 PembacaPertanyaan: Apa yang dimaksud dien dan apa makna liyudzhirahu ‘alad diini kullih? Jawaban: Dien memiliki makna yang banyak dan yang dimaksud dengan dien di sini adalah semua perkara yang disyariatkan oleh Allah subhanahu wa ta’ala berupa hukum-hukum (yang telah ditetapkan). Dan makna liyudzhirahu ‘alad dini kullihi adalah Allah subhanahu wa ta’ala akan meninggikan dien …

Read more

Apa yang Dimaksud dengan Huda (hidayah) yang Disebutkan Dalam Khutbah Akidah?

23 PembacaPertanyaan: Apa yang dimaksud dengan huda (hidayah) yang disebutkan dalam khutbah akidah? Jawaban: Huda yang dimaksud dalam khutbah akidah maknanya adalah apa yang berasal dari Nabi shallallahu alaihi wa sallam berupa berita-berita kebenaran, iman yang benar, ilmu yang bermanfaat dan amal shalih. الكتاب: مختصر الأسئلة والأجوبة الأصولية على العقيدة الواسطية المؤلف: أبو محمد عبد …

Read more

Apa Yang Dimaksud Al-Huda/Hidayah , Ada Berapa Jenisnya dan Apa Dalilnya?

70 PembacaPertanyaan: Apa yang dimaksud al-huda (hidayah), ada berapa jenisnya dan apa dalilnya? Jawaban: al-Huda (hidayah) secara bahasa adalah petunjuk dan penjelasan, al-Huda (hidayah) terbagi menjadi dua macam yaitu Hidayah dalalah wal bayan (petunjuk dan penjelasan), hidayah jenis ini mampu dilakukan oleh para rasul dan pengikutnya, dalilnya firman Allah subhanahu wa ta’ala,  وَّلِكُلِّ قَوْمٍ هَادٍ. …

Read more